Pada episode ini Manda dan Tebe yang sedang berada di Bilik Senja ngobrol santai tentang kebiasaan dari generasi muda. Mereka membahas generasi muda harus selalu jujur pada diri sendiri, orang lain, dan pola pikir yang tidak boleh sempit. Sehingga jangan sampai generasi muda mempunyai sifat BPJS (Budget Pas-pasan Jiwa Sosialita).
Pada episode ini Zikri menjemput Faris yang baru datang ke Jakarta. Di perjalanan mereka membicarakan generasi muda yang mampu menciptakan peluang, generasi yang haus untuk berkarya dan bagaimana pola pikir berkembang di Negara Ber-Flower.