
Mungkin di sinilah letak makna kehadiran Hoegeng dalam imajinasi kita. Ia bukan sekadar nostalgia masa lalu, melainkan cermin kerinduan kolektif: bangsa ini merindukan polisi yang berani menegakkan hukum sekaligus tulus melayani rakyat.
Di tengah morat-maritnya demokrasi, kita semakin sadar bahwa masa depan Polri bergantung bukan hanya pada strategi, melainkan pada jiwa yang tak tergadaikan.
Kunjungi Kami di :