Ini bukan hipnosis untuk tidur, episode ini adalah cerita pengantar tidur, penuh imajinasi.
Di episode ini saya bercerita tentang kehadiran kunang-kunang sebagai awal dari bulan dzulhijah.
Di podcast ini, saya bercerita tentang seekor kelinci yang sedang menyelesaikan tesis dan pesan moral yang bisa diambil dari kisah si kelinci tadi.