Anton Ismael adalah penggagas Kelas Pagi yang mengajak orang belajar fotografi untuk memberikan dampak bagi lingkungannya.Bersama Wisnu Nugroho, Anton Ismael berbagi cerita lain seperti saat ia membangun bisnis kuliner saat pandemi, konsep pembiaran dalam mendidik, hingga pesan ayah untuk serius pada bidang yang ditekuni.
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #antonismael #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
Marrel adalah cucu lelaki Sultan Hamengkubuwana X yang kini mengurusi lingkungan dengan sejumlah tantangan, salah satunya sampah. Marrel seringkali menemukan masalah dari perjumpaan langsung dengan warga, salah satunya di angkringan. Sederhana, hal itu ia lakukan supaya orang tidak memandangnya sebagai orang penting, sehingga mereka bisa leluasa mengungkapkan segala persoalan.Marrel melihat, ketahanan negara kita bukan diukur dari kekuatan perang, melainkan ketahanan pangan dan kelestarian lingkungan. Apa dasar Marrel berkesimpulan seperti ini? Bagaimana sikap keraton yang melihat Marrel bergerak hingga ke bawah?
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #marrel #thelestarist #kcm #jernihmelihatdunia
25 Maret 2024, seorang perempuan pengguna taksi daring Grab diperas pengemudinya. Sontak kejadian tersebut, viral di media sosial. Grab Indonesia menurunkan satuan tugas khusus bekerjasama dengan pihak kepolisian untuk menangkap dan menghukum pelaku.
Bagaimana kronologis penanganannya? Apakah keamanan masih bisa diberikan oleh layanan Grab?
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #nenenggoenadi #grabindonesia #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
Peran baru Ridwan Kamil sebagai kurator pembangunan di IKN memberikan kegembiraan baru baginya. Kang Emil merasakan bagaimana buah pikir dan keilmuannya dipakai negara untuk sesuatu yang sangat besar. Lantas, bagaimana karir politiknya ke depan? Jakarta jadi tujuan?
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #ridwankamil #kangemil #ikn #kcm #jernihmelihatdunia
Paksi Raras Alit adalah seniman sekaligus pelestari budaya Jawa asal Yogyakarta. Ia sadar, Jawa dan kebijaksanaannya bernilai tinggi dan luhur. Kebiasaan "ngerasani" masyarakat Jawa menjadikan ngobrol bernilai literasi. Kekerenan inilah yang membuat Paksi ingin mengajak orang-orang untuk kembali ke akar dan mengenal identitas masing-masing.
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #paksirarasalit #thelestarist #sastrajawa #kcm #jernihmelihatdunia
Budi Ubrux adalah seniman yang terbentuk dalam semangat sanggar dan kejamnya ekosistem seni Yogyakarta. Baginya, bergaul dengan sesama seniman dan saling "mengenyek" (meledek) merupakan kunci agar seniman tetap hidup.Seperti apa kekejaman Jogja versi Budi Ubrux?
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu #beginu #wisnunugroho #budiubrux #senimanjogja #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
Undang-undang Cipta Kerja masih jadi perdebatan. Keberadaannya dianggap merugikan mereka yang lemah. Padahal, UU Cipta Kerja dihadirkan untuk memberi kemudahan, perlindungan, dan pemberdayaan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM).Arif Budimanta, ekonom yang menjadi Sekretaris Satgas Percepatan Sosialisasi Undang-Undang Cipta Kerja hadir di Beginu menjawab sejumlah kesalahpahaman soal UU Cipta Kerja.
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #arifbudimanta #uuciptakerja #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
Sains, teknologi dan estetika adalah tiga elemen yang menurut Sutradara Film Garin Nugroho harus ada di ruang publik. Sejak era Orde Baru, Garin menjadi sarana dan memperjuangkan hal ini dengan kritis dan lantang kepada siapa pun penguasanya.
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #garinnugroho #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
"Semoga semua makhluk hidup bahagia" adalah potongan lirik lagu terbaru Jason Ranti alias Jeje yang berjudul "Hari Hari Musik". Karya ini menjadi cerminan pribadi Jeje yang baru setelah setahun lepas dari ketergantungan alkohol.Sejak lepas dari alkohol, Jeje merasa tak lagi reaktif. Ia cenderung berpikir dulu sebelum berucap dan bertindak. Lebih berkesadaran.
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #jasonranti #jeje #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
Situs Gunung Padang masih menjadi misteri hingga hari ini. Ali Akbar dan timnya datang sebagai arkeolog dari UI untuk meneliti fakta-fakta sejarah di Gunung Padang agar masyarakat tidak lagi berasumsi dengan cerita-cerita mitos.Benarkah Situs Gunung Padang berusia lebih tua dari Piramida Mesir? Benarkah peradaban di sini lebih dulu ada ribuan tahun sebelum Mesopotamia? Lantas untuk apa situs Gunung Padang ini dibuat?
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #aliakbar #gunungpadang #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
Ida Sofiati adalah pemerhati tanaman yang berkebun di rooftop rumahnya. Kecintaannya pada tanaman tumbuh sejak kecil. Pengalamannya berkebun ia amalkan dalam komunitas Indonesia Berkebun. Namun Ida tidak hanya berbagi soal bagaimana cara berkebun, tapi juga soal mindset agar menanam bisa tetap berkelanjutan. Menurut penelitian, berkebun dapat menurunkan agresivitas 30 persen. Ida merasakan sendiri saat mengedukasi para narapidana di Cipinang.
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #idasofiati #thelestarist #sustainability #kcm #jernihmelihatdunia
"Life is like cycling. The moment you stop, you fall" menjadi pegangan Rendi Solihin, Wakil Bupati Kutai Kartanegara dalam mengejar apa yang dicita-citakan. Lahir sebagai anak nelayan, Rendi merintis cita-cita dengan menempa diri agar mandiri hingga sekolah di Australia. Menjadi Wakil Bupati, Rendi Solihin bercita-cita membawa Kutai Kartanegara maju dan bersaing dengan daerah-daerah lainnya di Indonesia.
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #rendisolihin #kutaikartanegara #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
Maria Sumarsih, salah satu penggagas Aksi Kamisan, mencari kebenaran dan keadilan atas anaknya Wawan yang gugur dalam Tragedi Semanggi I 1998. 17 tahun Sumarsih menuntut keadilan di depan Istana, namun jawaban tak kunjung didapatkan dan kegigihan terus dilanjutkan.
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #mariasumarsih #aksikamisan #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
Maria Sumarsih mengenang kepergian anaknya, Bernardinus Realino Norma Irmawan alias Wawan yang menjadi korban penembakan dalam Tragedi Semanggi I, 13 November 1998 silam. Bagi Sumarsih, Wawan selamanya ada di dalam hati dan menjadi semangat perjuangan Sumarsih dalam Aksi Kamisan.
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #mariasumarsih #aksikamisan #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
Di balik Outward Bound Indonesia (OBI) adalah pasutri Djoko Kusumowidagdo dan Elly Tjahja. Sejak 1990, OBI menjadi sekolah karakter dengan dampak beragam sesuai tingkatan yang dikehendaki.
Lewat OBI, perilaku agresif remaja yang tawuran bisa diubah menjadi saudara.
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu #beginu #wisnunugroho #outwardboundindonesia #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
Ravindra atau dikenal sebagai Ravespa adalah pengusaha yang berpijak pada nilai-nilai Vespa yang digemarinya. Semboyan Ada Vespa Ada Cerita nyata membawa Ravi pada keajaiban-keajaiban bersama Vespa. Dari konten-kontennya soal Vespa, Ravi memberi pandangan tentang kebanggaan yang dibangun dari mengendarai Vespa. Vespa tak sekedar kendaraan, tetapi juga nilai yang menjadi pijakan untuk pedoman hidupnya.
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #ravespa #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
Musisi Iksan Skuter (Seniman Kurang Terkenal), bercerita tentang bagaimana naik turunnya fase kehidupan yang pernah ia jalani tak mempengaruhi produktivitasnya berkarya. Iksan Skuter mengajak kita untuk tetap berjuang dalam keadaan apapun, namun tetap konkret, karena di situlah pertolongan senantiasa hadir. Iksan Skuter juga bercerita tentang sosok tangguh nan romantis, bernama bapak yang hadir dalam karyanya.
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #iksanskuter #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
Nasirun atau yang bernama asli Masyhuri, kini menjadi sosok yang benar-benar masyhur (populer) tidak hanya di kalangan seniman. Meneladani sikap-sikap para seniman pendahulunya, Nasirun menolak dibilang saleh (soleh). Menariknya, Nasirun menjaga dirinya dari telepon genggam atau HP dan sampai pernah hilang di Thailand. Bagaimana bisa?
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #nasirun #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
Wulang Sunu adalah seniman jalur Desain Komunikasi Visual (DKV) yang pernah nyantrik di Papermoon Puppet. Karya Wulang diaplikasikan di banyak buku termasuk untuk logo Beginu.
Saat berkarya, Wulang adalah tipikal seniman yang menjaga kreativitas dengan memperbanyak referensi dan bergerak. Leha-leha nggak akan bisa bikin karya yang bagus, justru harus punya disiplin yang kuat.
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #wulangsunu #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia
Oscar Baskoro adalah praktisi di bidang transformasi digital. Kebiasaannya membaca koran sejak kecil dan menyukai kondisi yang banyak masalah membuat Oscar senantiasa berinovasi. Dengan inovasi, ia memiliki kemampuan untuk membantu banyak orang. Kesukaannya pada teknologi digital, ia terapkan dengan merayakan pernikahan di Metaverse dan memberi nama anak dengan bantuan ChatGPT.
Bagaimana Oscar bisa beradaptasi dengan maraknya teknologi digital yang bagi sebagian orang mengancam kehidupan?
Simak video lainnya di https://www.youtube.com/@beginu
#beginu #wisnunugroho #oscarbaskoro #jadibeginu #kcm #jernihmelihatdunia