Teruslah berbuat baik walaupun itu melelahkan. Karena lelahnya akan hilang, sedangkan pahalanya akan terus ada. // Tinggalkanlah dosa dan maksiat walaupun itu menyenangkan. Karena kesenangannya akan hilang, sedangkan dosa dan efek buruknya akan terus ada dalam kehidupan kita.
Show more...