Para ahli kelautan awalnya tidak percaya bahwa hal ini sudah diceritakan dalam Al Qur'an. Menurut mereka, pada zaman turunnya Al-Qur'an, peralatan menyelam yang modern belum ada. Jadi rasanya tidak mungkin ada orang yang bisa melihat sungai di bawah laut. Padahal Allah sudah menjelaskannya dalam Al Qur'an.
Show more...