
Dalam hidup, pasti minimal ada satu orang nyebelin yang mau gak mau harus bersinggungan sama kita. Tapi kali ini, kita mau ajak kamu self-check bareng, apakah kamu termasuk 'difficult person' to deal with?
Yuk bahas bareng Novita Angie, Dave Hendrik dan Iwet Ramadhan di episode kali ini!