
Episode perdana #Podcast Workipedia kita dibuka dengan perbincangan hangat dengan Meidyana Rayana.
Di Part 2 ini Meidyana yang adalah seorang Communication Consultant dengan pengalaman #Broadcasting lebih dari 10 tahun, akan melanjutkan ceritanya. Kali ini Ia bercerita mengenai pengalamannya bekerja di industri media di #Korea, bagaimana perbedaan bekerja dengan budaya orang Korea dan Indonesia serta apa saja tips praktikalnya untuk Workipedian yang ingin memulai karir di dunia broadcasting.