
Henlo semua! Di episode kali ini, buat yang belum kenal sama hernia, aku mau kenalin nih sedikit tentang hernia di anabul. Hernia (atau turun berok) adalah hal yang bisa dialami sama anabul juga loh, baik karena kecelakaan (trauma) atau karena bawaan lahir. Dimana saja lokasi umum hernia di anabul dan bagaimana penanganannya akan aku bahas secara sederhana di episode kali ini. Tentunya pembahasan ini hanyalah permukaan dari kompleksnya hernia. Mudah-mudahan someday aku akan bikin pembahasan lebih mendalamnya yaa!
Semoga episode ini bisa bermanfaat!
Sumber:
Rahman MN, Apritya D, Latif AC, Yuyun MA, Nahak IMP, Mahpuz FA, Hanapi MI, Murtado. 2021. Hernia traumatic dinding andomen pada kucing ras mix. Jurnal Vitek Bidang Kedokteran Hewan. 11(2); 58-63.
Ramadhan MJ. 2013. Studi kasus patologi hernia diafragmatika pada kucing [skripsi]. Bogor (ID): Institut Pertanian Bogor.
Sudisma IGN, Pemayun IGAGP, Warditha AAGJ, Gorda IW. 2006. Ilmu bedah Veteriner dan Teknik Operasi. Denpasar (ID): Pelawa Sari Denpasar.
https://veteriankey.com/abdominal-wall-reconstruction-and-hernias/