
Open minded, slogan yang diomongin banyak orang, termasuk sama orang-orang yang fixed mindset. Padahal keterbukaan pikiran kita bisa terlihat dari hal-hal sepele. Dan dari gimana kita berpikir dan berperilaku sebenernya banyak bisa bantu kita melatih keterbukaan pikiran kita