
Hambar rasanya jika satu hari tidak menikmati konten sepak bola. Apalagi menunggu momentum tim lain mengalami kekalahan dan bersiap untuk menertawakan. Kami bersama Extra Time Indonesia berkeluh kesah perjalanan tentang mewadahi keramaian dari penggemar sepak bola.
Selamat mendengarkan, Blues!