
Halo, Sobat TGR!!
Tahukah Sobat? Jika perokok anak di Indonesia terus meningkat? Jumlah perokok usia 10 sampai dengan 18 tahun terus mengalami peningkatan. Indonesia menjadi urutan ketiga terbesar di dunia yang mengonsumsi rokok. Nah, pada episode kali ini kita akan membahas mengenai bagaimana lingkungan yang sehat tanpa rokok. Yuk, kita simak bersama!!
Podcast Voice Over: Esy Gracia
Podcast Audio Editor: Dzaki Maulana Aji