
Podcast kali ini mengundang Rizal yang seorang Certified Public Accountant (CPA), atau bahasa buminya adalah Auditor. Bercerita tentang profesi Auditor yang masih belum terlalu dikenal secara luas, khususnya oleh orang diluar bidang finance & accounting. Menjelaskan apa sebenarnya pekerjaan Auditor, dan tentang bisnis Kantor Akuntan Publik di Indonesia