
Pandemi Covid-19 sangat meresahkan bagi bisnis jasa pelayanan. Ada yang terkena dampaknya secara signifikan dan ada juga yang mengalami penurunan pendapatan. Istilah New Normal sering didengungkan oleh pemerintah dan media sebagai cara untuk menggairahkan lagi ekonomi mikro dan makro di Indonesia. Buat anda yang bekerja atau berbisnis di sektor jasa, saya mencoba memberi beberapa tips dan solusi terbaik untuk memulai kembali bisnis yang sudah turun untuk bisa bangkit lagi ketika New Normal mulai bergulir. Ini adalah saat terbaik bagi anda untuk bergerak dengan berinovasi dan berkreasi baru agar bisa bertahan ataupun malah jadi momentum untuk membuat rekor penjualan yang hebat.
Jaga terus kesehatan dan terus dengarkan episode-episode terbaru di podcast ini.
Happy listening Service People!