
Sapaan Pagi
------------------
TABURLAH KEBAIKAN
______
(Filipi 4:5)
_Hendaklah kebaikan hatimu diketahui semua orang. Tuhan sudah dekat
... 🌹
Kebaikan memang tak selalu berbalas kebaikan, bahkan tak jarang berbalas kejahatan
Apa pun yang terjadi, jangan pernah berhenti menabur kebaikan, sebab menyatakan kebaikan adalah kehendak TUHAN
Kebaikan yang lahir dari hati laksana hangatnya sinar matahari yang menghidupi, memberi tanpa ingin dipuji, berbagi tanpa harap kembali
Terus tabur dan tebarlah kebaikan, menjadi tanda bagi dunia bahwa kita adalah anak-anak TUHAN, Sang Sumber kebaikan
Tetap semangat, penuh sukacita, tuk jadi berkat
...
Salam cinta kasih
dari Lereng Merapi
*Tuhan Yesus memberkati🙏.