Gimana hari ini??
Ambil wudhu, baca Al-Mulk, semprot kasur pake Kispray shapphire, matiin lampu,
Dan setel podcast ini sebelum tidur..
Siapa tau ada refleksi yang bisa diambil atau relate sama kamu??
All content for Refleksi Hari Ini is the property of Hi.diamar and is served directly from their servers
with no modification, redirects, or rehosting. The podcast is not affiliated with or endorsed by Podjoint in any way.
Gimana hari ini??
Ambil wudhu, baca Al-Mulk, semprot kasur pake Kispray shapphire, matiin lampu,
Dan setel podcast ini sebelum tidur..
Siapa tau ada refleksi yang bisa diambil atau relate sama kamu??
06. Ngomongin Watak (Plegmatis, Melankolis, Koleris, Sanguinis)
Refleksi Hari Ini
31 minutes 49 seconds
4 years ago
06. Ngomongin Watak (Plegmatis, Melankolis, Koleris, Sanguinis)
Allah tuh keren yaa, nyiptain manusia dengan watak yang beda-beda. Ada yang Melankolis, si pemikir yang selalu ingin semuanya sempurna. Ada yang pleghmatis, si pengamat yang punya ketenangan. Ada juga yang hasratnya selalu ingin mengatur. dialah Koleris
Dan satu lagi, sanguinis yang hasratnya selalu menunjukan kegembiraan. Dia orang yang spontan. Tapi dari semua watak bawaan yang Allah setting untuk manusia, kita ternyata masih sering gak terima. Masih sering juga kesel sama watak mereka yang bersebrangan sama kita. Padahal Allah bilang, Kullu ya'mal 'ala syaakilatih, "setiap orang berbuat dengan pembawaanya masing2"
.. -kita bakal bahas lebih lanjut di podcast ini 🧚♀️
Refleksi Hari Ini
Gimana hari ini??
Ambil wudhu, baca Al-Mulk, semprot kasur pake Kispray shapphire, matiin lampu,
Dan setel podcast ini sebelum tidur..
Siapa tau ada refleksi yang bisa diambil atau relate sama kamu??