
Halo Rapid Friends! Kali ini kita melipir sedikit yuk ke badai, hahaha. Kenapa badai ini menjadi menarik dibahas sih? Ini karena di UK cuaca itu labil banget loh. Selain penamaan nya biasanya dikasih dengan nama yang cantik, Rapid Friends harus tau juga nih seluk beluk kenapa bisa namanya seperti itu. Yuks merapat kita dengarkan Radio Rapid :)