
Pernah ngga sih kamu kepikiran: "Cobaaaaaa aku tinggal sama nabi yaa. Pasti auto-baik. Iman sering naik, setan gak gampang berbisik, pokoknya…. hidup super asik!"
TERNYATAA…ENGGA JUGA!
Ini cerita di Quran tentang mereka yang terekspos circle baik, tapi gak pernah kecipratan baik..