
Menopause adalah momen saat perempuan berhenti mengalami mentruasi. Sebuah proses yang ga bisa dicegah diantara usia 42 sampai 55 tahun.
Menopause berdampak banyak pada tubuh perempuan. Badan jadi ga nyaman, berat badan gampang naik, kepadatan tulang berkurang dan lainnya.
Cara menghadapi menopause ini yang akan dipelajari bersama di episode ini. Paling tidak, para laki-laki lebih bisa memahami perempuan. Dan perempuan bisa lebih mengerti tubuhnya sendiri dan mengurangi gejala-gejala yang ga nyaman.
Penelitian yang dibahas di episode ada dibawah ini ya:
https://bmcwomenshealth.biomedcentral.com/articles/10.1186/s12905-024-03243-4
https://pmc.ncbi.nlm.nih.gov/articles/PMC10816958/
https://pmc.ncbi.nlm.nih.gov/articles/PMC8308420/
Enjoy listening!