
Mahasiswa hidup mandiri di Jerman emang bisa? Bisa dong kuliah di luar negeri dan mandiri mungkin jadi tantangan semua mahasiswa yang sedang menempuh pendidikan, seperti Mahasiswa Technische Informatik HAW Hamburg yaitu Wildan Muhammad Syufie.
Wildan memulai kerja part time untuk membiayai hidupnya di jerman, itu menjadi tantangan tersendiri dan memberi banyak pelajaran juga untuk Wildan. Ia mengatakan bahwa meski hanya bekerja part time tetapi ia dituntut untuk bertanggung jawab penuh terhadap kerjaan yang ia lakukan.
Penasaran kan gimana sih kuliah sambil kerja part time di Jerman? Yuk dengerin selengkapnya di Suara Diaspora episode kali ini. Jangan lupa Follow dan kasih rating bintang 5 yaa