
Pada episode ke-18 ini Nyok Cast akan membahas mengenai pola hidup sehat selama masa pandemi dimana aktivitas sehari-hari lebih sering dilakukan di rumah. Tapi hal ini bukan jadi alasan untuk tidak menerapkan pola hidup sehat seperti halnya selalu melakukan kegiatan olahraga, mengkonsumsi makanan yang bergizi yang akan berdampak langsung bagi tubuh kita.