
Episode kali ini merupakan cuplikan dari sebuah webinar ilmu komunikasi yang diselenggarakan Universitas Dian Nusantara (Undira) Jakarta bertemakan mengenai Podcast sebagai media pembelajaran. Pada sesi ini saya sebagai pembicara dengan moderator Kaprodi Undira Dani Setiadarma. Selamat mendengarkan.