
Episode PutCast ini adalah wawancara ekslusif bersama Bu Sri Hastuti (Bu Itut). Ia adalah pelatih sepak bola perempuan asal Yogyakarta yang telah mendedikasikan lebih dari 45 tahun hidupnya untuk memajukan olahraga ini. Ia meyakini sepak bola putri di Indonesia makin maju dan bisa berprestasi di tingkat dunia.