
Episode terakhir dari Season 1 Mocop4t Indonesia dengan menghadirkan Ibu Tutik Widarti, seorang pensiunan Guru SMP dan penekun seni tembang Jawa. Dalam episode terakhir ini, Ibu Tutik akan melantunkan 4 mocopat dan ditutup dengan dengan bonus tembang Jineman Uler Kambang. Tetap staytune ya pendengar, season - season berikutnya dijamin tidak kalah menariknya .. mari kita bersama lestarikan tradisi dan budaya luhur negeri kita tercinta Indonesia.