
Audio dokumenter ini bercerita tentang sejarah bangunan bernama Los Bunder yang terletak di timur Stasiun Lempuyangan. Bangunan yang diperkirakan berdiri sejak abad ke 19 ini masih utuh hingga saat ini dan digunakan sebagai gudang persediaan PT KAI.
Narasumber : Yoga Cokro Prawiro, railfans dan anggota Semboyan Satoe Community
Latar ambience :
1. Lonceng di bagian awal https://www.youtube.com/watch?v=DaYCw4irTq8
2. Lokomotif uap di bagian awal https://www.youtube.com/watch?v=-oCKK-bMlgc
3. Lagu Sepasang Mata Bola oleh Mus Mulyadi https://www.youtube.com/watch?v=AyMyAN168Eo
4. Suara kereta di bagian tengah https://www.youtube.com/watch?v=OIupIdiBmcg