
Cinta keluarga pun harus senantiasa diperbaharui. Apalagi di masa tahun ajaran baru, ketika anak dihadapkan dengan lingkungan dan tantangan baru, dukungan keluarga sangat diperlukan. Simak obrolan selengkapnya bersama Ibu Dini Asih Febriyanti, S.Psi.,M.Psi., Psikolog di Sahabat Keluarga episode kali ini.