
Kami membahas mengenai implementasi sistem informasi kesehatan Dan rumah sakit dengan area kajian routine data for Health Information System. Artikel yang kami bahas dalam podcast ini berjudul Penilaian Kualitas Data Rutin Program Pencegahan dan Pengendalian Demam Berdarah Dengue di Dinas Kesehatan Kota Surakarta.
Podcaster:
1. Dwi Rani Indra Swari/ 101711133081
2. Anisa Nur Kholipah /101711133084
3. Silvia Okta Anggrani/ 101711133092
4. Aprilia Dwi Purwanti/ 101711133114
5. Widya Hapsari Murima/ 101711133227