
Selamat beribadah di GPdI Siloam Salatiga,
Khotbah Ibadah Raya Minggu Tgl 19 Oktober 2025,
Firman Tuhan Oleh Pdt. Dr. Timotius Agus Surjanto, M. ThTEMA : " JANGAN SIA-SIAKAN KASIH KARUNIA"KORINTUS 6:1-2“Sebagai teman-teman sekerja, kami menasihatkan kamu, supaya kamu jangan membuat menjadi sia-sia kasih karunia Allah, yang telah kamu terima. Sebab Allah berfirman: ”Pada waktu Aku berkenan, Aku akan mendengarkan engkau, dan pada hari Aku menyelamatkan, Aku akan menolong engkau.” Sesungguhnya, waktu ini adalah waktu perkenanan itu; sesungguhnya, hari ini adalah hari penyelamatan itu.”