
Hidup Minimalis? Maksudnya gak boleh belanja apa-apa gitu? Atau gak boleh nongkrong-nongkrong sama temen? Nah, kebanyakan anak milenial belum paham arti dari hidup minimalis. Yuk dengerin episode kali ini bareng Samy dan Samira, siapa tau kamu mau coba kan, untuk memaksimalkan kondisi keuangan kamu.