
Pada podcast kali ini saya ingin memberikan tips jualan online sukses dengan mengenali 3 tanda prospek yang tertarik dengan penawaran Anda dan dari situlah baru Anda bisa mulai jualan. Simak podcast di atas selengkapnya jika ingin mengetahui tanda-tandanya agar bisnis Anda makin berkembang!