
podcast kali ini membahas tentang film "Tanah Moyangku" dari Watchdoc Documentary. Dihadiri oleh pemantik diskusi Romes Irawan Putra (Engagement and Outreach Manager Pantau Gambut) serta Donny Januardi Izmi dan Nazara Anisa Nurrahma (Staff Kajian Strategis) sebagai moderator, untuk mengupas perihal hukum agraria yang terjadi di film. Simak keseluruhan di Replik #28